Petani Waji panen perdana ubi jalar

Disway,Bone -- Petani ubi jalar didesa Waji , Kecamatan Tellu Siattinge , Kabupaten Bone telah melakukan panen perdana ubi jalar , Rabu (22/2) Panen perdana Ubi jalar ,dihadiri langsung oleh , Kadis Tanaman Pangan ,Holtikultura dan Perkebunan ( TPHP) Kabupaten Bone ,H.A.Asman Sulaeman dan didampingi oleh para Kabid dan kasie TPHP Bone merasa cukup bangga dengan keberhasilan petani didesa Waji yang berhasil melakukan panen perdana Ubi jalar. " Saya bangga dan mengapresiasi petani didesa Waji dengan hamparan mereka manku panen perdana Ubi jalar dengan hasil yang cukup baik " jelasnya . Asman ,juga menjelaskan jika keberhasilan dari panen perdana. Ubi jalar ini Tek lepas dari peran serta dari kelompok tani Mammulamenre'e desa Waji yang mampu membuktikan panen yang cukup besar yakni 25 ton per hektarnya . " Alhamdulillah , panen perdana ini petani Waji mampu membuktikan panen ubi jalar hingga 25 ton per hektarnya ,sebuah capaian yang luar biasa " pungkasnya .( Subaer )
Sumber: