Usai Dilantik, AHY Minta Ulla Langsung Kerja

Usai Dilantik, AHY Minta Ulla Langsung Kerja

<!-- wp:paragraph --> <p>DISWAY, MAKASSAR, — Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) secara resmi telah melantik Ni' Matullah sebagai Ketua DPD Provinsi Sulawesi Selatan periode 2022-2027, Sabtu (28/5) di Hotel Four Point by Sheraton Kota Maksar. </p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>Hadir Gubernur Provinsi Sulsel Andi Sulaeman, Sekjend DPP Partai Demokrat Teuku Riefky Harsya, Kepala BPOKK Herman Khaeron, Kepala Bapilu Andi Arif dan pengurus DPP Partai Demokrat lainnya.</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>Dalam sambutannya AHY meminta kepada Ketua DPD Demokrat Sulsel untuk fokus berkerja. </p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>" Setalah pelantikan saya minta Ketua DPD langsung tidak ada eforia ada setelah ini selain singsikan lengan baju<br>Bekrja keras membangun konsoliditas dan meningkatkan ektablitas kerja mesin partai untuk mewujudkan tujuan yang telah direncanakan ketika ikut test pencalonan lalu," papar AHY.</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>AHY juga meminta Demokrat Sulsel untuk meraih kemenangan dan kejayaan pemilu 2024. Bagaimana mewujudkan semua itu dengan kerja-kerja politik dan terus bersingergi dengan rakyat. Terus jalankan kebersamaan, lakukan sinergi dan berkolaborasi dengan rakyat. </p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>" Saya yakin bilamana itu dilakukan target untuk meraih kemenangan dapat terwujudu dengan baik" tegasnya.</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>Sementara itu Ketua DPD Sulsel Ni,"Matullah siap melaksanakan arahan Ketum AHY. Dirinya berkomitmen setelah diberikan kepercayaan untuk yang kedua kalinnya memimpin Partai Demokrat Sulsel tidak hanya mengembalikan kejayaan Partai Demokrat di pemilu 2024, dan juga melahirkan generasi atau tokoh baru di Sulsel.</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>Sehingga peranan mereka baru di pengurusan besok diberikan porsi yang besar." Kita tidak fokus mencari tokoh untuk jadi pengurus. Tapi kita akan melahirkan tokoh. Apalagi sekarang ini era milenial. Intinya, pengurus Partai Demokrat adalah pengurus yang siap bekerja untuk rakyat bukan malah pengurus yang mau diurus," katanya.</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>Namun tidak dipungkiri banyak tokoh yang sudah dikenal, seperti tokoh agama, budaya, ormas, pemuda, bahkan politik ikut gabung dalam kepengurusan Partai Politik Provinsi Sulsel. </p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>Ulla juga tidak membantah nama-nama yang di akomodir dalam pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat Sulawesi Selatan menyatakan sebagai persiapan menghadapi Pemilihan Umum (Pemilu) Legislatif dan Presiden 2024. Terutama kata Ulla generasi milenial yamg begitu besar, dengan alasan sosok AHY.</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>"Pastinya generasi milenial kita kasih porsi yang lebih, bilamana dilihat semaangatnya.begitu besar..Kita membutuhkan kelompok milenial, kelompok anak muda yang kreatif inovatif. Mereka ini adalah energi baru yang siap berlari bersama Partai Demokrat," jelas Wakil Ketua DPRD Prvinsi Sulsel ini.</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>Ternyata beberapa latar belakang generasi milenial yang gabung dalam kepengurusan, yakni dokter, atlet, aktivis, hingga berbagai latar belakang profesi lainnya. </p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>Tentunya harapan semya itu akan menjadi semangat baru dalam kerja-kerja politik untuk kebaikan masyarakat Sulsel. Tak hanya itu dapat menjawab kebutuhan rakyat dan memperjuangkan harapan rakyat.</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>Dirinya sendiri mempunyai kominten besar dalam mengembalikan kejayaan Partai Demokrat di Sulsel 2024 mendatang. Upaya itu sesuai dengan arahan Ketum AHY bagaimana kejayaan Partai Dmeokrat harus direbut kembali. </p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>"Kita harus berani melangkah, bangkit tidak hanya terkait kepentingan memenangkan kontestasi politik, tetapi bangkit dari pandemi COVID-19," ujarnya.</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>Seperti kita ketahui setelah ditetapkan sebagai Ketua DPD Sulsel, tapatnya 28 Mei mendatang Ketum AHY akan melantik. Pelantikan yang kerap diundur karena kendala penagturan jadwal kehadiran Ketum di Sulsel. Kehadiran Ketum dijadwalkan tidak hanya melantikan kepengurusan yang baru dibawah kepemimpinan Ulla, dan juga berkeliling ke Sulsel untuk bertemu masyarakat.</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>Cara lain yaitu dengan konsolidasi internal partai. Apalagi kata Ulla banyak figur baru dari generasi milenal yang bergabung dengan Partai Demokratm Ia bersyukur, tak membutuhkan waktu lama, begitu antusias, khususnya generasi milenial dari latar belakang yang berbeda, dokter, pengacara, youtuber, sosial berkeinginan bergabung dalam kepengurusan DPD Partai Demokrat Sulawesi Selatan.</p> <!-- /wp:paragraph --> <!-- wp:paragraph --> <p>"Patut disyukuri setelah DPP menetapakan kemarin antusias maysarakat khususnya anak muda di Sulsel begitu besar kepada Partai Demokrat, sehingga keinginannya bergabung. Mereka mempunyai komitmen yang sama- sama untuk membesarkan Partai Demorkat dan berkerja untuk rakyat," tegas Ulla kepada wartawan.</p> <!-- /wp:paragraph -->

Sumber: