"Semoga kita semua bisa menjadi seperti beliau yang besar dengan karya-karya yang menginspirasi. Kita yang fana, berliterasilah agar abadi," sambungnya.
Untuk diketahui kegiatan ToWR FLP Cabang Pangkep ini didukung oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Kabupaten Pangkep, Baznas Pangkep, Gramedia Mall Ratu Indah dan Zchiken. Serta bersama media partner Chanel Sulsel, Harian News dan Imading.id.