Jemaah Haji Kloter 8 Embarkasi Makassar Meninggal Dunia Sebelum Diberangkatkan

--
"Kami dan keluarga pikirnya hanya kecapean sehingga kopernya kami bawa juga ke Makassar. Beliau memang ada riwayat strok ringan tapi mungkin juga karena faktor usia sehigga beliau drop jelang keberangkatan," tandasnya.
Diketahui, berdasarkan surat mutasi kloter yang dikeluarkan oleh PPIH Embarkasi Makassar, seat almarhum di kloter 8 akan digantikan oleh Hamka Darise eks kloter 3 Embarkasi Makassar.
Sumber: